Please enter keywords
Menkomdigi Ajak Da’i Perangi Judi Online Lewat Dakwah dan Literasi Digital
Kominfo Newsroom | GPRTV
Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) mengajak para Dai untuk berjuang melawan judi online melalui dakwah dan literasi digital. Menteri Komdigi, Mutia Hafid, menyebutkan bahwa judi online bukan hanya haram tetapi juga bentuk penipuan keuangan melalui digital. Oleh karena itu, peran Dai sangat penting dalam memberikan pencerahan kepada masyarakat mengenai bahaya judi online. Kemkomdigi akan menggiatkan upaya peningkatan literasi digital di kalangan Dai untuk membantu mereka memahami tantangan dan peluang di ruang digital.
There are no reviews yet.